Sekda pimpin Rapat Serah Terima Hibah Tanah Jalan dari PT. Evan Lestari Kepada Pemkab Musi Rawas
Musi Rawas - Sekda Kabupaten Musi Rawas H. Ali Sadikin pimpin Rapat Serah Terima Hibah Tanah Jalan dari PT. Evan Lestari Kepada Pemerintah Kabupaten Musi Rawas, di Ruang Kerja Sekda Kabupaten Musi Rawas, Rabu (29/04/2024).